Jenis-Jenis atom Karbon
Chemistricks.com - Jenis-Jenis atom Karbon
Pada pembahasan sebelumnya telah diparaprkan materi tentang apa itu senyawa karbon. Senyawa karbon adalah senyawa yang terdiri atas atom karbon dan atom-atom lain yang terikat pada atom karbon. Jika tersusun sedemikian rupa sehingga membentuk suatu rantai karbon maka disebut senyawa karbon oganik.
b. atom karbon sekunder [mengikat dua atom C yang lain]
c. atom karbon tersier [mengikat tiga atom C yang lain]
d. atom karbon kuarterner [mengikat empat atom C yang lain]
Ketika Karbon dan Hidrogen Bergabung
Pada pembahasan sebelumnya telah diparaprkan materi tentang apa itu senyawa karbon. Senyawa karbon adalah senyawa yang terdiri atas atom karbon dan atom-atom lain yang terikat pada atom karbon. Jika tersusun sedemikian rupa sehingga membentuk suatu rantai karbon maka disebut senyawa karbon oganik.
Gara-gara kemampuannya mengikat atom
karbon lain, membuat banyaknya jenis rantai karbon. Berdasarkan posisinya pada
rantai karbon,
Adapun jenis-jenis atom karbon adalah sebagai berikut:
a. atom karbon
primer [mengikat satu atom C yang
lain] b. atom karbon sekunder [mengikat dua atom C yang lain]
c. atom karbon tersier [mengikat tiga atom C yang lain]
d. atom karbon kuarterner [mengikat empat atom C yang lain]
Ketika Karbon dan Hidrogen Bergabung
Senyawa yang terdiri dari gabungan karbon dan hidrogen
disebut hidrokarbon. Jika dilihat dari strukturnya, senyawa hidrokarbon dapat
dibedakan menjadi hidrokarbon siklik dan hidrokarbon alifatik.
1.
Karbon berikatan dengan unsur nonlogam lain
Atom karbon dengan nomor atom 6 mempunyai susunan elektron K = 2, L = 4, jadi mempunyai 4 elektron valensi dan dapat mernbentuk empat ikatan kovalen, serta dapat digambarkan dengan rumus Lewis sebagai berikut, umpamanya untuk CH4.
Bentuk sederhana dari molekul metana
H H
\ /
C
/ \
H H
empat ikatan kovalen dari molekul metana
Atom karbon dengan nomor atom 6 mempunyai susunan elektron K = 2, L = 4, jadi mempunyai 4 elektron valensi dan dapat mernbentuk empat ikatan kovalen, serta dapat digambarkan dengan rumus Lewis sebagai berikut, umpamanya untuk CH4.
Bentuk sederhana dari molekul metana
H H
\ /
C
/ \
H H
empat ikatan kovalen dari molekul metana
2.
Karbon dapat berikatan
dengan sesamanya membentuk rantai karbon
Selain itu atom karbon mempunyai kemampuan untuk
membentuk ikatan dengan atom karbon lain membentuk rantai karbon yang terbuka
atau tertutup/berlingkar. Contoh-contoh rantai karbon dapat digambarkan dengan
rumus struktur :
|
|
|
|
|
- C - C - - C - C - C -
| | | | |
C
rantai terbuka rantai terbuka dan bercabang
| |
- C - C -
| |
- C - C -
| |
rantai tertutup
- C - C - - C - C - C -
| | | | |
C
rantai terbuka rantai terbuka dan bercabang
| |
- C - C -
| |
- C - C -
| |
rantai tertutup
Dari begitu bayak senyawa hidrokarbon yang ada, beberapa
diantaranya ada yang dapat dimanfaatkan dalam kehidupan sehari-hari seperti:
¶ Polietilena sebagai bahan baku pembuatan plastik
¶ PVC (polivinilklorida) sebagai bahan baku pembuatan pipa
dan pelapis lantai
¶ Etanol sebagai bahan bakar atau bahan baku pembuatan
kosmetik, minuman dll.
¶ Glikol sebagai bahan antibeku dalam radiator mobil di
daerah beriklim dingin
¶ Polipropilena sebagai bahan pembuatan karung plastik dan
tali plastik
¶ Gliserol sebagai bahan kosmetika, industri makanan dan
bahan untuk membuat peledak
¶ Butadiena sebagai bahan baku pembuatan karet sintesis dan
nilon, dan masih banyak senyawa hidrokarbon lain yang bermanfaat. []
|
oke
ReplyDelete